Headlines News :
Home » » Denyut Jantung Kini Bisa Jadi Password Anda

Denyut Jantung Kini Bisa Jadi Password Anda

HeadlineTeknologi - Jumat, 24 Februari 2012 | 11:07 WIB
INILAH.COM, London – Para peneliti berhasil menciptakan sistem keamanan baru. Sistem ini memanfaatkan denyut seseorang untuk dijadikan password dan denyut tiap orang sangat unik. Ingin tahu?
Para peneliti China menemukan cara untuk mengidentifikasi secara matematika denyut seseorang secara instan dan menggunakannya sebagai password.
“Karena sinyal elektrokardiogram tiap orang berbeda-beda, ini bisa dijadikan pengenalan biometrik,” kata peneliti di National Chung Hsing University di Taichung, Taiwan seperti dikutip DM.
Pemimpin penelitian Chun-Liang Lin menggunakan dua pembaca ECG dari telapak orang untuk menentukan properti matematika unik denyut jantung mereka. Hasilnya, peneliti menemukan angka ini bisa digunakan untuk password, dan sistem ini sangat aman.
Sistem biometrik menggunakan sidik jari bisa diakali menggunakan foto namun ini tidak. Kita tunggu saja. [vin]


dailymail.co.uk
Oleh: Billy A. Banggawan
Share this article :

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

Translate

Fanpage

 
Support : Creating Website | Risqk Template | Risqk Template
Copyright © 2011. TIK SMPN 2 Jumantono - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Risqk Template
Proudly powered by Blogger